Sio - Sistem Informasi Obat
Tulisan terkait pembuatan Sistem Informasi Obat ( SIO ), sebuah sistem bantuan untuk apoteker maupun masyarakat dalam memilih obat yang tepat untuknya. Sistem ini adalah proyek jangka panjang dan memerlukan authorisasi untuk data-data standar, termasuk kuantifikasi tingkat potent obat atau kekuatan interaksinya dengan obat lain maupun sistem tubuh.
Sistem Informasi Obat ( SIO ) ini dimaksudkan dikembangkan berbasis website menggunakan bahasa pemrograman PHP dan sistem database MySQL.